brand_logo
Login
Senyuman mu Dihadapan Saudaramu Bernilai Pahala
aksiberbagi
09-Oct-2020
Umum

Senyuman mu Dihadapan Saudaramu Bernilai Pahala

Tahu gak sih, sedekah yang paling mudah dan banyak pahalanya? Yap pasti udah ketebak, karena udah baca di posternya kan? Hehe. Yap, betul banget! Senyum! Dalam berbagai hadits, disebutkan senyum adalah bentuk kebaikan paling sederhana. Senyum, dalam berbagai riwayat juga menjadi kebiasaan sehari-hari Nabi Muhammad SAW. Hal itu dilakukannya karena senyuman bisa membuat orang lain yang melihatnya menjadi lebih bahagia. 

Nabi bersabda: "Senyumanmu di hadapan saudaramu adalah sedekah bagimu." (HR. Tirmidzi).
Jika mengutip pada hadits lainnya, Nabi Muhammad juga pernah bersabda menyoal perihal tersebut, "Kalian tidak akan dapat meraih hati manusia dengan kekayaan kalian, tetapi kalian dapat meraih hati mereka dengan wajah yang berseri-seri dan akhlak yang baik." (HR Al Bazar, Al Hafidz Ibnu Hajar berkata, "Sanadnya hasan.")

#AksiBerbagi
#SemangatBerbagi
#SemangatIndonesia
#KolaborasikanKebaikan
#WujudkanKebaikan
#Donasionline #Infaq #Shodaqoh

Bagikan Artikel:

beranda beranda Beranda chat chat infaqu donasi donasi sedekah kontak kontak Jejak Kebaikan donasi rutin donasi rutin Akun